-->






Cara kirim peta situs di google search console (webmaster tool)

Cara kirim peta situs atau cara kirim sitemap ke Google Webmaster Tols (google search console) , Blogger Wonogiri kali ini akan share panduan webmaster supaya url blog website anda cepat terindek mesin pencarian google.

 

logo blogger wonogiri

Peta situs adalah kalau menurut saya peta artinya denah/lokasi dan situs artinya blog atau website jadi keseluruhanya peta situs adalah denah/lokasi dalam website/blog
lalu kenapa harus mengirimkan peta situs tersebut kedalam Google webmaster tools, seperti yang sudah saya ulas dalam postingan saya tentang webmaster yang lainya, jadi webmaster Tools ini memang sengaja di buat oleh masing-masing mesin telusur baik google yahoo bing dan yang lainya yang fungsinya sebagai alat pembantu kinerjanya mesin-mesin perayap dari masing-masing mesin perayab baik bing yahoo maupun google serta mesin perayap yang lainya.

pada kesempatan ini yang saya akan ulas tentang webmaster milik google yaitu Google Webmaster Tools, sebenarnya tanpa kita mengirim sitemap/peta situs kedalam Google webmaster tools blog juga sudah akan otomatis di rayapi oleh mesin perayap yaitu googlebot cuma yang akan di rayapi di dalm blog tersebut semua isi konten atau hanya sebagian dan cepat atau lambatnya semua konten blog untuk dirayapinya.
nah poin disinilah alat webmaster bisa kita pergunakan untuk supaya isi konten blog kita cepat di rayapi dan semuanya konten bisa dirayapinya serta di indek dan masuk dalam pencarian mesin telusur syukur-syukur bisa 10 besar pencarian google search.
jadi sekarang sudah taukan perbedaanya , jika belum paham silahkan di baca ulang atau silahkan berkomentar saja , saya akan jelaskan nanti lebih rinci

untuk supaya situs bisa di pahami oleh mesin perayap kita sebagai pemilik situs harus bisa membantu kinerja dari mesin perayap tersebut dengan cara mengirim peta situs kita.
sebelum bisa mengirim peta situs kita terlebih dahulu mendaftarkan blog kedalam Google webmaster Tools , untuk panduan mendaftar ke Google webmaster silahkan kunjungi Cara Daftar Google Webmaster Tools

jika anda sudah mendaftar/sudah memiliki akun Google webmaster Tools serta situs anda sudah di daftarkan kedalam webmaster google selanjutnya tinggal mengirim peta situsnya dan untuk cara kirim peta situs ke google webmaster tools silahkan simak caranya di bawah ini :

1.Buka Google webmaster Tools disini
2.jika anda sudah mendaftarkan blog kedalam google webmaster tools lebih dari satu silahkan pilih blognya ( untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini )

Gambar halaman google search console
 
3.pada deretan menu webmaster yang di sebelah kanan klik tulisan Peta situs dan akan membuka laman baru
4.pada laman baru sebelah kanan klik kolom merah Tambahkan peta situs ( jika masih bingung lihat gambar di atas 
5.pada kolom tambahkan peta situs silahkan isi dengan kode yang ada di bawah ini setelah url blog/website anda, cara menambahkanya satu persatu dan setelah di tambahkan lihat pada daftar peta situs nya ada berapa konten yang sudah terkirim dan yang sudah terindex , semuanya lengkap datanya dalam google webmaster tols


Kode untuk kirim peta situs di Google webmaster tools seperti dibawah ini :

-  sitemap.xml
-  atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
-  feeds/posts/default?orderby=UPDATED

6.selesai

semoga bermanfaat pandua blogger wonogiri tentang cara kirim peta situs/sitemap di google webmaster (google search console) supaya blog website sobat cepat masuk di pencarian google.

Komentar

Tampilkan

No comments:

Post a Comment

sejarah

+