Jangan Membenci Cinta
Air mata bukanlah cinta
Air mata adalah luka
Indahnya Cinta tak selamanya bahagia
Pasti akan ada sedikit derita
Di setiap cerita yang ada
Manusia mungkin punya rencana
Tapi Tuhanlah yang punya kuasanya
Jangan hanya karna luka
Lantas kita membenci Cinta
Hendaknya luka kita jadikan cara
Untuk kita bisa lebih waspada
Agar kita bisa benar-benar menjaga
Cinta yg tlah di anugrahkan-Nya
Karna cinta adalah bentuk kasih sayan-
Nya
Tanpa cinta-Nya
Dunia ini tak mungkin ada
Kitapun tak akan hadir di dunia
Janganlah terlalu mencintai sesama
Tapi cinta kepada Tuhanlah yang lebih
utama
Air mata bukanlah cinta
Air mata adalah luka
Indahnya Cinta tak selamanya bahagia
Pasti akan ada sedikit derita
Di setiap cerita yang ada
Manusia mungkin punya rencana
Tapi Tuhanlah yang punya kuasanya
Jangan hanya karna luka
Lantas kita membenci Cinta
Hendaknya luka kita jadikan cara
Untuk kita bisa lebih waspada
Agar kita bisa benar-benar menjaga
Cinta yg tlah di anugrahkan-Nya
Karna cinta adalah bentuk kasih sayan-
Nya
Tanpa cinta-Nya
Dunia ini tak mungkin ada
Kitapun tak akan hadir di dunia
Janganlah terlalu mencintai sesama
Tapi cinta kepada Tuhanlah yang lebih
utama
No comments:
Post a Comment